Bimtek Perencanaan Tata Ruang (Plant Layout)
Perencanaan Tata Ruang (Plant Layout)
Penadhuluan
Layout atau tata letak merupakan satu keputusan yang menentukan efisiensi sebuah operasi dalam jangka panjang. Banyak dampak strategis yang terjadi dari hasil keputusan tentang layout, diantaranya kapasitas, proses, fleksibilitas, biaya, kualitas lingkungan kerja, kontak konsumen dan citra perusahaan. Layout yang efektif membantu perusahaan mencapai sebuah strategi yang menunjang strategi bisnis yang telah ditetapkan diantara diferensiasi, biaya rendah maupun respon cepat.
Tujuan dari training plant layout ini adalah pengaturan daerah kerja serta peralatan dan perlengkapannya. Sehingga dapat dioperasikan dengan ekonomis, aman (kualitas serta keselamatan kerja terkontrol) dan memuaskan bagi para pekerja/karyawan. Karena itu suatu tata letak/tata ruang/plant layout direncanakan untuk mendapatkan interelasi dari fasilitas, tenaga kerja dan material se-efisien mungkin.
Banyak hal-hal sepele dan penting tanpa disadari terabaikan ketika merencanakan tata letak/tata ruang/plant layout. Pengabaian tanpa disadari ini berdampak seperti fenomena gunung es yang menyebabkan pengeluaran biaya sia-sia oleh perusahaan. Misal untuk perluasan area penyimpanan, penambahan karyawan, penumpukan WIP, penambahan alat transportasi, proses yang tidak perlu, dll. Tata letak/tata ruang/plant layout yang baik akan meningkatkan daya saing dan citra suatu industri dalam persaingan global.
Tujuan
- Peserta pelatihan diharapkan dapat mengetahui dan memahami tujuan dan sasaran dari penerapan plant layout dan memahami faktor-faktor yang mempengaruhi plant layout serta memahami pola aliran material/bahan dan konsep dasar plant layout.
Materi
- Pengenalan plant layout (Perencanaan Tata Ruang)
- Kenapa plant layout penting?
- Sasaran plant layout
- Faktor-faktor yang mempengaruhi penyusunan plant layout
- Pola aliran material/bahan untuk proses produksi
- Jenis layout dasar
- Toubleshooting dalam plant layout
- Diskusi kasus plant layout
Peserta
- Manager/Supervisor/Staf HRD
- Manager/Supervisor/Staf General Affair (GA)
- Manager/Supervisor/Staf HSE
Narasumber :
Kementerian Agraria dan Tata Ruang Republik Indonesia
Biaya Pelatihan
Biaya pelaksanaan pelatihan Rp. 4.500.000,-/peserta
Fasilitas Pelatihan :
Fasilitas yang akan diberikan kepada peserta berupa :
- Bahan Ajar Narasumber
- Seminar Kits
- Sertifikat Pelatihan
- Coffee Break
- Penginapan 4 hari 3 malam (Breakfast, Lunch dan Dinner)
Jadwal Kegiatan
APR | MAY | JUN | JUL | AUG |
01 - 04 | 02 - 05 | 03 - 06 | 01 -04 | 01 - 04 |
04 - 07 | 06 - 09 | 06 - 09 | 04 - 07 | 05 - 08 |
Libur | 09 - 12 | 10 - 13 | 08 - 11 | 08 - 11 |
Libur | 13 - 16 | 13 - 16 | 11 - 14 | 12 - 15 |
Libur | 16 - 19 | 17 - 20 | 15 - 18 | 15 - 18 |
18 - 21 | 20 - 23 | 20 - 23 | 18 - 21 | 19 - 22 |
22 - 25 | 23 - 26 | 24 - 27 | 22 - 25 | 22 - 25 |
25 - 28 | 27 - 30 | 27 - 30 | 25 - 28 | 26 -29 |
29 - 02 | 30 - 02 | - | 29 - 01 | 29 - 01 Sep |
Informasi